headerphoto

Bisakah kawan melihat huruf B sebagai huruf pertama tampak sangat besar? ukurannya lebih dari 6x ukuran huruf lainnya. Style membentuk huruf pertama terlihat sangat besar dinamakan dropcap. Dropcap ini bisa juga kita gunakan sebagai pengganti gambar yang biasanya disematkan pada pojok kiri awal postingan.

Membuat dropcap pada blogger cukup mudah, caranya kita bagi menjadi 2 bagian, yaitu:
1) Bagian Template
  1. Sign in ke Blogger - Rancangan - Edit HTML
  2. Cari kode blockquote
  3. Copy paste kode berikut ini di atasnya
    dropcap { color: #666; margin: 0 5px 5px 0; padding: 30px 0 10px 0; float: left; font-size: 650%; }
  4. Simpan Template

2) Bagian Posting
  1. Klik tab Posting untuk membuat entri baru
  2. Dalam modus Edit HTML, huruf pertama disisipkan antara kode <dropcap></dropcap>
  3. Contohnya seperti <dropcap>B</dropcap>isakah....
  4. Selesai menulis ya Terbitkan Entri dong
  5. Lihat hasilnya
Next→
←Prev

Artikel Terkait

Pilih Label

Baca lagi

3 komentar

  1. Gimana cara membuat form komentar dengan smiley yg lucu kaya blog kawan..trims ya atas infonya.

    BalasHapus
  2. @ Ahmat Susanto: Untuk membuat form komentar dengan smiley yg lucu kaya blog ini, silahkan akang baca artikel sebelumnya Tambah Emoticon pada Kolom Komentar Template Blog.
    Biar nggak ketinggalan info kang, ikuti update via email blog ini, okeh

    BalasHapus
  3. terimakasih infonya gan,sangat membantu saya yang newbie...

    BalasHapus

No spam, no active link, please ^_^