headerphoto

Didalam sebuah makalah, laporan, skripsi, buku, atau majalah, terdapat halaman Daftar Isi yang diletakkan pada bagian awal. Daftar isi berguna untuk memudahkan pembaca menjelajahi seluruh isi dari bahan yang kita baca tersebut. Pembaca akan melihat beragam judul (Bab) artikel yang telah ditulis sehingga mudah untuk mencapai tujuan yang dicari. Lalu bagaimana membuat daftar isi pada sebuah blog?

Pembuatan daftar isi pada blog yang saya berikan adalah melalui pemasangan script. Daftar isi disusun berdasarkan label (kategori) dan ada penekanan judul untuk 10 posting terakhir dengan tambahan kata Baru!! atau New!!.

Bagaimana caranya membuatnya?

1. Sign in ke blog kawan, klik Entri Baru
2. Pada tab Edit HTML, pasang script dibawah ini

Bahasa Indonesia
<script style="text/javascript" src="https://storage.googleapis.com/google-code-archive-downloads/v2/code.google.com/moalmules/leli.js"></script><script src="http://planetcaang.blogspot.com/feeds/posts/default?max-results=9999&alt=json-in-script&callback=loadtoc"></script>

Bahasa Inggris
<script style="text/javascript" src="https://storage.googleapis.com/google-code-archive-downloads/v2/code.google.com/moalmules/lelien.js"></script><script src="http://planetcaang.blogspot.com/feeds/posts/default?max-results=9999&alt=json-in-script&callback=loadtoc"></script>

3. Ganti http://planetcaang.blogspot.com dengan alamat blog kawan
4. Beri nama Judul dengan Daftar Isi atau Content
5. Biar lebih akurat, klik Opsi Entri dan set Tanggal entri dengan tanggal awal kemunculan blog kawan atau seolah menjadi postingan pertama
6. Klik Terbitkan Entri
7. Lihat hasilnya

Bahasa Indonesia


Bahasa Inggris


8. Tempatkan alamat URL Daftar Isi yang telah dibuat pada Link Bar blog kawan
9. Lihat kembali hasilnya

Semoga bermanfaat..

Tambahan: Bila ingin mengganti kata Baru!! atau New!! dengan kata dan warna lain yang sesuai dengan keinginan kawan, saya persilahkan untuk merequest di kotak komentar dan saya coba untuk membuatkan lagi scriptnya secara Gratis.

Lanjut baca »»

Orang bilang "Internet merupakan sumber ilmu pengetahuan", saya sangat setuju pendapat tersebut. Setelah lebih dari dua minggu belajar ilmu mengutak-atik script (mencoba hal yang baru bagi pemula seperti saya), referensinya hanya dari kawan-kawan Blogger 'penggila' Internet, tanpa buku, atau pelatihan yang cukup mahal, dan Alhamdulillah membuahkan hasil.

Sebelumnya telah saya singgung tentang script recent comment atau komentar terbaru untuk Blog berbahasa Indonesia dan bahasa Inggris [sok diklik dulu], kali ini saya akan singgung mengenai script recent post atau posting terbaru , yang sama memiliki keunggulan seperti script recent comment pada postingan kemarin itu. Jadi tanpa perlu basa basi lagi ini dia script-nya

Blog Bahasa Indonesia
<script style="text/javascript" src="https://storage.googleapis.com/google-code-archive-downloads/v2/code.google.com/moalmules/go.js"></script><script style="text/javascript">var numposts = 8;var showpostdate = true;var showpostsummary = true;var numchars = 100;var standardstyling = true;</script><script src="http://planetcaang.blogspot.com/feeds/posts/default?orderby=published&alt=json-in-script&callback=showrecentposts"></script>


Blog Bahasa Inggris
<script style="text/javascript" src="https://storage.googleapis.com/google-code-archive-downloads/v2/code.google.com/moalmules/goen.js"></script><script style="text/javascript">var numposts = 8;var showpostdate = true;var showpostsummary = true;var numchars = 100;var standardstyling = true;</script><script src="http://planetcaang.blogspot.com/feeds/posts/default?orderby=published&alt=json-in-script&callback=showrecentposts"></script>


Perbedaan keduanya terletak pada format tanggal: 12 Des 2009 atau Dec 12 2009, dan nama bulan: Des atau Dec. Format tersebut merupakan standar yang digunakan pada kedua negara tersebut diatas.

Sebelum disimpan, seting dulu seperti dibawah ini:
- Ganti http://planetcaang.blogspot.com dengan alamat blog kawan
- Untuk menambah atau mengurangi jumlah postingan, ganti angka 8 dari var numposts = 8;
- Untuk menghilangkan tanggal atau kutipan posting, ganti variable true menjadi false pada var showpostdate = true;var showpostsummary = true;
- Untuk menambah atau mengurangi jumlah kutipan posting, ganti angka 100 dari var numchars = 100;

Mudah-mudahan bermanfaat dan semoga sakses!

Tambahan: untuk mengetahui cara memasang recent post atau posting terbaru melalui RSS Feed Gadget bisa klik [disini].

Lanjut baca »»

Anda memiliki Blog dengan banyak komentar? Selamat, berarti blog Anda ramai pengunjung (tidak seperti Blog ini yang sepi, hik hik hik). Namun apakah comment widget Anda sudah maksimal menampilkan postingan komentar kawan-kawan dan tentu saja sesuai dengan selera Anda? atau malah belum pasang!

Banyak tips cara memasang widget recent comment atau komentar terbaru yang diberikan oleh kawan-kawan Blogger dan cukup mudah kita aplikasikan. Pada postingan yang lalupun pernah saya bahas bagaimana cara memasang recent comment [klik disini] namun beberapa widget tersebut sepertinya belum menarik selera Anda, mengapa?
- Jumlah komentar yang muncul hanya bisa ditampilkan maksimal 5 komentar.
- Update dari postingan kawan yang baru berkomentar, biasanya telat muncul bahkan bisa mengalami penundaan tayang komentar baru tersebut selama 5 menit untuk bisa tampil pada widget recent comment.
- Setingan yang cukup rumit.
- Bahasa dan format yang digunakan. Ini terkesan sepele namun bagi Anda yang ingin Blognya tampil profesional, atau memiliki Blog bahasa Indonesia dan Blog bahasa Inggris, rasanya kurang pas comment widget-nya dipasang sama pada kedua Blog tersebut.

Untuk mengatasi hal-hal tersebut, coba Anda pasang comment widget yang menggunakan scrift seperti berikut ini:

Untuk bahasa Indonesia
<script style="text/javascript" src="https://storage.googleapis.com/google-code-archive-downloads/v2/code.google.com/moalmules/dodol.js"></script><script style="text/javascript">var numcomments = 5;var showcommentdate = true;var showposttitle = true;var numchars = 90;var standardstyling = true;</script><script src="http://planetcaang.blogspot.com/feeds/comments/default?alt=json-in-script&callback=showrecentcomments"></script>

Untuk bahasa Inggris ditambahkan kode “en” pada akhir nama judul file.js seperti tambahan “en” pada Google Adsense, yang debatible.
<script style="text/javascript" src="https://storage.googleapis.com/google-code-archive-downloads/v2/code.google.com/moalmules/dodolen.js"></script><script style="text/javascript">var numcomments = 5;var showcommentdate = true;var showposttitle = true;var numchars = 90;var standardstyling = true;</script><script src="http://planetcaang.blogspot.com/feeds/comments/default?alt=json-in-script&callback=showrecentcomments"></script>

Perbedaan keduanya terletak pada format tanggal: 12 Des 2009 atau Dec 12 2009, nama bulan: Des atau Dec, dan tag: “komentar di” atau “commented on", menarik bukan?

Adapun pemasangan scrift recent comment atau komentar terbaru tersebut pada Gadget HTML Blog [lihat disini]. Sebelum disimpan, seting dulu seperti dibawah ini:
- Ganti http://planetcaang.blogspot.com dengan alamat blog Anda
- Untuk menambah atau mengurangi jumlah komentar, ganti angka 5 dari var numcomments = 5;
- Untuk menghilangkan tanggal atau judul posting yang dikomentari, ganti variable true menjadi false pada var showcommentdate = true;var showposttitle = true;
- Untuk menambah atau mengurangi jumlah karakter (huruf) isi komentar, ganti angka 90 dari var numchars = 90;

Jadi Blog-blog Anda memiliki perbadaan yang cukup berarti, biarpun itu hanya hal kecil saja. Dan bukankah hal-hal yang besar dimulai dari hal-hal yang kecil?

Lanjut baca »»

Selamat datang di Daftar Bacaan. Ini semua adalah pembaruan dari blog mana pun yang Anda ikuti dan situs di mana Anda bergabung menggunakan Google FriendConnect.
Begitulah kalimat pembuka pada Dasbor Blog kita di tab Daftar Bacaan - Blog yang Saya ikuti. Apabila kita mengikuti suatu Situs atau Blog, maka ringkasan dari postingan terbarunya akan muncul disana. Namun bagaimana caranya jika Blog atau situs yang menarik untuk kita ikuti tidak menampilkan gadget Follower?

Sejatinya kita dengan senang hati menjadi follower (pengikut) Situs atau Blog yang dianggap menarik, baik itu postingannya, tampilannya, trik-triknya, gratisannya, ataupun apalah yang menurut kita menarik (seperti juga wajah adminnya-s-he..s-he..).

Dan ada fenomena semakin banyak follower, maka semakin baik Blog kita. Kita akan terhubung dengan banyak teman Blogger, itu artinya akan menghasilkan Blog yang banyak pengunjung, banyak komentar, dan rangking yang baik. Bukan kah itu yang diinginkan seorang Blogger? Namun apakah kita siap dengan pernyataan " I had Follow u, now u must follow me!" (seperti ada teman Blogger yang kurang ridho kalo telah mem-follow, tidak difollow balik).

Semula saya sendiri tidak menampilkan gadget Follower, takut Blog ini dianggap tidak menarik dan pastinya tidak akan ada pengikut. Namun di awal tahun baru ini saya pun menampilkannya dan beranggapan, biarlah tidak ada yang tertarik namun kalo " I had Follow u, now u must follow me!" Ok deh kalo begitu. Sok atuh klik dipalih kenca Followerna (Ayo jalin persahabatan).

Kembali ke topik (maaf tadi mampir dulu ke Warteg Boyz) Cara alternatif menjadi Follower
1. Sign In ke Blog yang kita miliki
2. Pada Dasbor gulung kebawah tab Daftar Bacaan - Blog yang Saya ikuti, lalu klik Tambah


3. Masukkan alamat atau URL Blog atau situs yang akan kita ikuti


4. Pilih defaultnya saja untuk mengikuti Secara Umum, kemudian klik Ikuti


5. Lihat hasilnya

Lanjut baca »»